Home / Kabupaten Boalemo

Senin, 19 April 2021 - 18:09 WITA

Plt Bupati Anas Jusuf Hadiri Bukber Disperkimhubtan Dengan Santi dan Penghafal Alquran

Pelaksana tugas Bupati (Plt) Bupati Boalemo Anas Jusuf menghadiri kegiatan buka puasa bersama dengan jajaran Dinas Perkimhubtan dan santri Penghapal Al-Qur'an yang di rangkaikan dengan pisah sambut kepala Dinas, bertempat di halaman Dinas Perkimhubtan

Pelaksana tugas Bupati (Plt) Bupati Boalemo Anas Jusuf menghadiri kegiatan buka puasa bersama dengan jajaran Dinas Perkimhubtan dan santri Penghapal Al-Qur'an yang di rangkaikan dengan pisah sambut kepala Dinas, bertempat di halaman Dinas Perkimhubtan

BOALEMO (JM) — Pelaksana tugas Bupati (Plt) Bupati Boalemo Anas Jusuf menghadiri kegiatan buka puasa bersama dengan jajaran Dinas Perkimhubtan dan santri Penghapal Al-Qur’an yang di rangkaikan dengan pisah sambut kepala Dinas, bertempat di halaman Dinas Perkimhubtan, Senin (19/4/2021).

Pada kesempatan itu Plt Bupati Anas Jusuf menyampaikan apresiasi kepada Dinas PerKimhubtan Kabupaten Boalemo yang telah melaksanakan buka puasa bersama dengan jajarannya dan para antri penghafal Al-Qur’an. Buka puasa yang di laksanakan ini merupakan solidaritas dari jajaran Dinas Perkimhubtan.

“Kepada pejabat yang lama, walaupun sudah di Dinas PUPR jangan membuat sekat dengan dinas-dinas yang lain, pada intinya kita satu keluarga besar, manakala Dinas Perkimhubtan membutuhkan tenaga dari Dinas PUPR jangan segan-segan untuk membantu. Karena pada dasarnya pekerjaan itu, kita lakukan bersama-bersama dan bergandengan tangan, maka pekerjaan itu akan terasa ringan,” pesan Anas.

“Saya berharap kepada kepala Dinas yang baru agar menjaga solidaritas yang selama ini terbangun di Dinas PerkimHubtan Kabupaten Boalemo,” sambungnya lagi.

Kegiatan Buka puasa tersebut di hadiri sekretaris Daerah Sherman Moridu,S.Pd,MM,Kadis Perkimhubtan Gerson Samin,Mantan Kadis PerkimHubtan Supandra Nur dan jajarannya serta santri penghapal. Al-Qur’an. (JM)

Share :

Baca Juga

Kabupaten Boalemo

Plt Bupati Boalemo Puji PT. Kreatif Gemilang Utama, Home Industri Konveksi Siap Beroperasi

Daerah

KPU Boalemo: Integritas dan Profesionalisme Pantarlih Kunci Sukses Pilkada Boalemo 2024

Daerah

Sherman Hadiri Puncak Perayaan HUT Kecamatan Paguyaman Pantai

Kabupaten Boalemo

Anas Serahkan Titipan Gubernur Gorontalo Kepada Warga Yang Sudah di Vaksin Covid-19

Kabupaten Boalemo

Penjabup Hendriwan Buka Kegiatan Musyawarah Adat Tingkat Kabupaten Boalemo

Kabupaten Boalemo

Dinas PM-ESDM Gelar Focus Group Discussion Soal RUMPK

Ekonomi

Plt Bupati Anas Serahkan 1 Buah Mobil Pengangkut Sampah Dari Bantuan CSR 

Kabupaten Boalemo

Tren Kasus DBD Meningkat, Kapus Bongo II Minta Warga Laksanakan 3M