Home / Kabupaten Boalemo

Selasa, 7 Desember 2021 - 17:40 WITA

Anas Serahkan Sertifikat Tanah di Desa Saritani, Didampingi Kepala BPN Boalemo

BOALEMO (JM) — Pelaksana tugas (Plt) Bupati Boalemo Ir.Anas Jusuf,M.Si menyerahkan secara simbolis sertifikat tanah kepada masyarakat Desa Saritani Kecamatan Wonosari, Selasa (7/12/2021).

Penyerahan tersebut di hadiri Kepala Kantor Badan Pertanahan Negara Kabupaten Boalemo Abdul Manan, Pimpinan OPD, Kepala Desa dan masyarakat penerima sertifikat Tanah.

Kepala Kantor Pertanahan Kab.Boalemo Abdul Manan menyampaikan bahwa jumlah sertifikat tanah yang di serahkan kepada masyarakat Desa Saritani,Khususnya Masyarakat SP1 dan SP4 sebanyak 840 bidang tanah.Sertifikat tanah ini,ada yang menunggu sampai 16 tahun bahkan 20 tahun. Sertifikat Tanah ini keluar atas upaya Badan Pertanahan Negara Kabupaten Boalemo  dan Pemerintah Kabupaten Boalemo.

Dalam sambutannya Anas Jusuf menyampaikan bahwa sertifikat tanah ini, nilainya sangat berharga. Jangan sampai sertifikat tanah ini dipinjamkan kepada orang lain sebagai jaminan pinjaman di bank. “Saya berharap kepada masyarakat yang menerima  sertifikat tanah agar dapat menjaganya dengan baik,” pesan Anas.

Selanjutnya Anas menjelaskan menyampaikan bahwa tujuan kunjungannya di Desa Saritani, selain menyerahkan sertifikat tanah,juga melakukan silaturahmi dengan masyarakat, khususnya Masyarakat SP1 dan SP4. (jm)

Share :

Baca Juga

Kabupaten Boalemo

Dengan Tagline ‘Torang Benahi Boalemo’, WALIRAJA Gaungkan Visi Perubahan

Kabupaten Boalemo

Plt Bupati Anas Jusuf Serahkan SK Kampung Moderasi ke Pemdes Kaaruyan

Kabupaten Boalemo

Dinas PM-ESDM Gelar Focus Group Discussion Soal RUMPK

Kabupaten Boalemo

Seru..!! 4 Calon Kandidat Siap Bertarung di Musorkab KONI Boalemo

Kabupaten Boalemo

Bupati Anas Jusuf Serahkan Bantuan CSR ke Ponpes Alkhairaat Tilamuta dan Rumah Qur,an  Nazmul Khairat

Daerah

Hadiri Rapat Koordinasi High Level Meeting (HLM), Sherman Sampaikan Hasil Pantauan Inflasi

Kabupaten Boalemo

Dikpora Gelar Kegiatan Lokakarya Program Pendidikan Guru Penggerak, Dibuka Kadis Irwan Dai

Kabupaten Boalemo

Hadiri Ramah Tamah Wisuda di UNG, Begini Pesan Sekda Sherman Moridu